Cara Melakukan Forward Domain Dengan Mudah

Tutorial961 Views

Hallo, kali ini Tim DJ akan menuliskan tutorial cara membuat forward domain  melalui Panel domain kamu. Forward domain berfungsi untuk meng-alihkan domain kamu ke domain lain. Semisal kamu memiliki domain yang ingin di forward bernama domain : abcxyz.com  -> forward ke -> domainsumber.com

maka hasilnya ketika pengunjung mengakses domain abcxyz.com  akan otomatis di alihkan ke domainsumber.com

Berikut langkah dan tutorialnya :

1. Akses ke panel domain kamu misal di : cp.dijaminmurah.com

2. lalu, klik menu “Manage Order” -> “List / Search Orders

2. Setelah list semua domain yang anda miliki dapat muncul, klik salah satu domain yang ingin di forward :

3. Setelah masuk ke domain yang diinginkan, lalu klik menu “Manage Domain Forwarding 4. Setelah itu, isikan “Destination” ke url domain sumber forward yang anda inginkan -> setelah konfigurasi dirasa selesai, anda boleh klik tombol “Save” untuk penyimpanan pengaturan

6. Sampai sini selesai sudah langkah kita membuat domain forward lewat panel domain

Jika masih ada kendala silahkan hubungi tim support kami

Salam